RUU Kepemudaan dibahas dan menimbulkan reaksi, kalau tak dibilang kontoversi. Kepentingan untuk memayungi secara hukum terhadap aktivitas kepemudaan, membuat RUU Kepemudaan menjadi bagian yang penting untuk mengantar pemuda menuju optimalisasi potensinya. Kontroversi muncul dari yang keberatan dengan batasan usia yang antara 18-35 tahun, sementara di beberapa negara seperti Korea Selatan itu 9-24 tahun, Philipina 17-25 […]